Menjalin Ukhuwah, Merajut Kebersamaan

Menjalin Ukhuwah, Merajut Kebersamaan

Kankemenag Sragen berharap LDII menjadi pembimbing umat, pelopor harmonisasi kerukunan umat beragama di Indonesia

Kategori : Nuansa Online, Lintas Daerah, Ditulis pada : 01 April 2021, 12:21:47

Sragen (4/2021). Dalam rangka menyambut Musyawarah Nasional ke-IX Lembaga Dakwah Islam Indonesia, pada tanggal 7 – 8 April 2021 di Pondok Pesantren Minhaajurrosyidiin, Jakarta. 

Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Sragen H Hanif Hanani, mengucapkan;

“ Semoga Munas dapat berjalan lancar, sukses & menghasilkan keputusan yang terbaik. Sebagaimana kita ketahui bersama bahwa  agama mempunyai tujuan untuk menjadi tatanan kehidupan atau aturan yang berasal dari Tuhan, dimana hal tersebut  nantinya mampu membimbing manusia menjadi  seseorang yang berakal, berusaha mencari kebahagian hidup, baik itu didunia maupun diakherat , sebagai bekal dalam kehidupan saat selanjutnya.

Saya berharap,  LDII mampu menjadi pembimbing umat, menjadi pelopor harmonisasi & implementasi kerukunan hidup  umat beragama,  juga LDII menjadi contoh bagaimana menerapkan  moder moderasi beragama di Indonesia. Selamat menjalankan Munas. “

The post Kankemenag Sragen berharap LDII menjadi pembimbing umat, pelopor harmonisasi kerukunan umat beragama di Indonesia appeared first on NuansaOnline.


Sumber berita : https://nuansaonline.net/kankemenag-sragen-berharap-ldii-menjadi-pembimbing-umat-pelopor-harmonisasi-kerukunan-umat-beragama-di-indonesia/

built with : https://erahajj.co.id